KKN IAIN Tulungagung Beri Pelatihan Ibu-Ibu Kelola Tanaman Obat Keluarga di Dusun Pucung Desa Ngrencak

NGRENCAK – Posko 2 KKN Tematik Revolusi Mental yang bertempat di Dusun Pucung Desa Ngrencak mengadakan proker kedua yang bertema “meningkatkan pola hidup sehat melalui pengolahan tanaman obat keluarga”. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat sekitar. Alasan mengapa kegiatan ini perlu diadakan karena banyak masyarakat yang belum mampu Continue Reading

Melihat Longkangan, Tradisi Leluhur Desa Ngrencak Kecamatan Panggul

PANGGUL – Syawalan bagi masyarakat Desa Ngrencak telah berakhir. Saatnya masyarakat desa memulai untuk perayaan Longkangan. Longkang ini dipercayai masyarakat sebagai tradisi khusus mereka yang perlu dirayakan dengan membuat tumpeng dan memberikan makanan sebelum acara tayuban dimulai. Sebelumnya, masyarakat bergotong royong untuk rewang membuat makanan  yang disajikan untuk umum. Lalu, Continue Reading

Kemeriahan Mahasiswa KKN Saat Sosialisasi tentang Hepatitis A pada Warga Wonogondo Desa Ngrencak

NGRENCAK, PANGGUL – Mahasiswa KKN IAIN Tulungagung mengadakan kegiatan untuk membantu masyarakat Desa Ngrencak tentang virus hepatitis A, Sabtu, 03 Agustus 2019. Tujuannya, agar mendapat informasi terkait virus Hepatitis A yang sedang marak di beberapa Kecamatan. Apalagi, Kecamatan Panggul merupakan perbatasan langsung dengan Pacitan yang kabarnya menjadi Kecamatan penderita hepatitis Continue Reading

Close
LP2M UIN SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG

LP2M UIN SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG

Sunday, Apr 28, 2024