Mahasiswa KKN Berpartisipasi dalam Posyandu Lansia di Desa Keboireng

KEBOIRENG, BESUKI-  Pos pelayanan terpadu (Posyandu) merupakan bentuk program di bidang kesehatan yang berada di masing-masing desa. Pada  masa kecil mungkin kita ingat pernah diajak pergi ke posyandu oleh orang tua kita untuk cek kesehatan, timbang berat badan dan pemberian vaksin. Posyandu tersebut merupakan posyandu balita yang ditujukkan untuk anak-anak Continue Reading

Pembukaan KKN Tangguh Bencana 2020 Desa Besole Berlangsung Lancar

Besole, Tulungagung – Rabu, 15 Januari 2020, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tangguh Bencana posko Besole gelar acara pembukaan. Bertempat di Kantor Kepala Desa Besole, pembukaan ini dihadiri oleh Kepala Desa beserta perangkat, Karang Taruna Besole, tokoh masyarakat, dan perwakilan pihak Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat IAIN Tulungagung. Pada acara Continue Reading

Pembukaan KKN Tangguh Bencana Tahun 2020 Desa Keboireng Kecamatan Besuki Berlangsung Khidmat

Keboireng, Besuki – Pembukaan KKN Tangguh Bencana tahun 2020 di Desa keboireng dilaksanakan hari selasa tanggal 14 Januari 2020 bertempat di Balaidesa Keboireng dengan mengundang ketua RT sejumlah 15 orang, Ketua RW sejumlah 2 orang, perangkat desa sejumlah 10 orang, kepala sekolah lembaga SD, perwakilan kelompok 2 posko lainnya (besuki Continue Reading

Close
LP2M UIN SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG

LP2M UIN SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG

Wednesday, May 15, 2024