BERKONTRIBUSI DALAM RELIGIUSITAS JAMA’AH YASINAN DESA BUMIREJO

Bumirejo, Kesamben– Desa Bumirejo Kesamben terdapat berbagai jama’ah dalam hal kegiatan keagamaan yang rutin diadakan di desa, seperti halnya kegiatan yasinan, diba’, dan berjanji.  Dengan adanya berbagai kegiatan keagamaan tersebut, divisi keagamaan mengajak semua anggota KKN Bumirejo 2 Kesamben untuk berkontribusi mengikuti kegiatan-kegiatan tersebut dalam upaya meningkatkan keimanan dan ketaqwaan Continue Reading

RUTINAN AHAD WAGE, MAHASISWA KKN DI NGENI- IKUT MENSUKSESKAN PENGAJIAN

NGENI, WONOTIRTO – Pimpinan Ranting Muslimat NU Desa Ngeni, Kecamatan Wonotirto menggelar kegiatan rutin Pengajian Ahad Wage. Kegiatan rutinan ini dihadiri oleh jamaah para Ibu/Bapak Muslimat NU, adek-adek, serta Mahasiswa KKN  IAIN Tulungagung di Desa Ngeni. Kegiatan per 35 hari ini diisi berbagai kegiatan  mulai dari pra-acara diisi dengan sholawatan Continue Reading

USUNG PUDING DAN JAMU SINOM, MAHASISWA MENYEMAI HIDUP SEHAT LANSIA DAN BALITA

Pagerwojo Kesamben – KKN Multisektoral IAIN Tulungagung dilaksanakan pada tahun 2020, dengan mengusung tema “ Resiliensi Sosial Untuk Indonesia Maju”, devisi kesehatan dari posko 1 Desa Pagerwojo, melakukan kegiatan yang guna membantu menyukseskan Posyandu Lansia dan Posyandu Balita yang dilaksanakan di Balai desa Pagerwojo pada pukul 08.00-11.00. Dengan tujuan untuk untuk Continue Reading

Close
LP2M UIN SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG

LP2M UIN SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG

Tuesday, May 14, 2024